Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan - UTAMA RIZKY

Blog Yang Ditujukan Untuk Berbagi Informasi dan Ilmu Pengetahuan

Sunday, April 4, 2021

Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan


Iklan Google Adsense



Hai, Sahabat. . Hari ini, saya akan membahas tentang Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan.




Daftar isi
  1. Apa Itu Google Adsense?
  2. Mekanisme Kerja Google Adsense
  3. Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan
  4. Catatan


Apa Itu Google Adsense?


Berikut adalah penjelasan Apa itu Google Adsense.



Google AdSense adalah program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program periklanan Google AdSense, pemilik situs web atau blog yang telah mendaftar dan disetujui keanggotaannya diperbolehkan memasang unit iklan yang bentuk dan materinya telah ditentukan oleh Google di halaman web mereka. Pemilik situs web atau blog akan mendapatkan pemasukan berupa pembagian keuntungan dari Google Adsense untuk setiap iklan yang diklik oleh pengunjung situs, yang dikenal sebagai sistem pay per click (ppc) atau bayar per klik.



Mekanisme Kerja Google Adsense


Berikut adalah Mekanisme Kerja Google Adsense.



Google AdSense menyediakan cara bagi pemilik situs untuk mendapatkan uang dari konten blog mereka. AdSense bekerja dengan mencocokkan tampilan iklan dengan situs kamu berdasarkan konten blog dan pengunjung. Iklan tersebut dibuat dan dibayar oleh pengiklan yang ingin mempromosikan produk mereka. Karena para pengiklan membayar iklan yang berbeda dengan harga berbeda, maka jumlah yang kamu peroleh tidak akan sama.



Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan


Untuk mendapatkan pendapatan yang maksimal dari iklan Google Adsense, kita harus menempatkan iklan di lokasi yang strategis. Salah satu lokasi yang strategis untuk memasang Google Adsense adalah di bagian tengah postingan artikel kita. Nah, sekarang saya akan menjelaskan bagaimana Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan. Ikuti langkah-langkah di bawah ini:



Langkah 1 : Buat Iklan Google Adsense dan Salin Kodenya


Langkah awal untuk Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan adalah Membuat iklan Google Adsense dan Menyalin Kodenya. Berikut langkah-langkah membuat iklan Google Adsense dan mendapatkan kodenya:



  1. Login ke Google Adsense
  2. Pertama, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Login ke akun Google Adsense kamu.



  3. Pilih Jenis Unit Iklan Google Adsense
  4. Ke-Dua, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Memilih jenis iklan Google Adsense.



    Klik Menu, kemudian Klik "Iklan Saya", dan kemudian klik "Unit Iklan". Selanjutnya, Klik "Iklan Baru". Kemudian kamu pilih "Iklan InArticle".



  5. Edit Unit Iklan Google Adsense
  6. Ke-Tiga, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Melakukan pengaturan pada jenis unit iklan Google Adsense yang telah dipilih.



    Setelah memilih jenis iklan Google Adsense, kemudian kamu harus melakukan pengaturan sesuai dengan keinginan kamu. Dan Jangan lupa, beri nama/judul untuk iklan tersebut, misalnya: "Iklan Tengah Postingan 1".



  7. Salin Kode Iklan Google Adsense
  8. Ke-Empat, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Menyalin kode iklan Google Adsense.



    Klik "Simpan dan Dapatkan Kode". Selanjutnya, Salin "Kode Iklan" yang kamu dapat. Kemudian, kamu simpan dulu "kode iklan" tersebut di tempat yang aman.



  9. Buat 1 Lagi Iklan Gongle Adsense
  10. Ke-Lima, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Buat "1 Iklan Google Adsense Lagi" sesuai tutorial di atas. Dan jangan lupa, beri nama unit iklan Google Adsense tersebut, misalnya: "Iklan Tengah Postingan 2".




Langkah 2 : Pasang Kode Iklan Google Adsense Ke Blog Kamu


Langkah terakhir untuk Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan adalah Memasang kode iklan adsense yang sudah kamu salin ke blog kamu. Berikut ini caranya:



  1. Masuk Ke Blogger
  2. Pertama, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Login ke Akun Blogger kamu.



  3. Pasang Kode Iklan Google Adsense Yang Sudah Disalin
  4. Ke-Dua, Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan, adalah Memasang kode iklan Google Adsense yang sudah kamu salin.



    Klik "Tema", kemudian klik "Edit HTML". Selanjutnya, cari kode <data:post.body/>. Biasanya kode tersebut lebih dari satu, dan kamu bisa memilih kode yang paling akhir. Kemudian, Ganti Kode <data:post.body/> dengan kode di bawah ini:



      <div expr:id='"post1" + data:post.id'/>
      <div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'>
      <center>
      LETAKKAN KODE IKLAN TENGAH POSTINGAN PERTAMA
      </center>
      </div>
      <div expr:id='"post2" + data:post.id'><data:post.body/></div>
      <div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'>
      <center>
      LETAKKAN KODE IKLAN TENGAH POSTINGAN KEDUA
      </center>
      </div>
      <div expr:id='"post3" + data:post.id' />
      &lt;script type='text/javascript'&gt;
      var ads1=1/5;
      var ads2=4/5;
      var a=document.getElementById(&quot;post1<data:post.id/>&quot;);
      var b=document.getElementById(&quot;post2<data:post.id/>&quot;);
      var c=document.getElementById(&quot;post3<data:post.id/>&quot;);
      var html=b.innerHTML;
      var n=html.length;
      var t=html.substr(0,n*ads1);
      var i=t.lastIndexOf(&quot;&lt;br&gt;&quot;);
      var t2=html.substr(0,n*ads2);
      var i2=t2.lastIndexOf(&quot;&lt;br&gt;&quot;);
      if(i&gt;0 &amp;&amp; i2&gt;0){
      a.innerHTML=html.substr(0,i);
      b.innerHTML=html.substr(i+4,i2);
      c.innerHTML=html.substr(i2+4);
      }&lt;/script&gt;


    Catatan:
    • Ganti "LETAKKAN KODE IKLAN TENGAH POSTINGAN 1" dengan kode Iklan Adsense yang telah kamu salin untuk iklan Google Adsense Di Bagian tengah Postingan 1.
    • Ganti "LETAKKAN KODE IKLAN TENGAH POSTINGAN 2" dengan kode Iklan Adsense yang telah kamu salin untuk iklan Google Adsense di tengah artikel 2.

  5. Klik "Simpan HTML"

Untuk Menguji coba apakah kode Iklan Google Adsense kamu telah terpasang dengan benar, maka kunjungilah blog atau website kamu. Jika kode iklan Google Adsense telah terpasang dengan benar, maka secara otomatis 2 iklan Google Adsense akan muncul di tengah postingan artikel kamu. Apabila Iklan Googale Adsense kamu belum muncul, maka kamu harus menunggu sekitar 1 jam dan kemudian kunjungi kembali blog atau website kamu.



Catatan


Berikut adalah beberapa catatan dalam Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan.



  • Sebelum kamu ingin memasang kode Iklan Google Adsense di blog atau website kamu, sebaiknya kamu "Backup" terlebih dahulu "Tema / Template Kamu" untuk menghindari hal yang tidak diinginkan.

  • Jika terjadi ERROR ketika pemasangan iklan Google Adsense, maka kamu harus mem-PARSE tdrlebih dahulu kode iklan Google Adsense.



Demikianlah penjelasan tentang Cara Memasang 2 Iklan Google Adsense Di Tengah Artikel Atau Postingan.




Lihat juga:

Semoga bermanfaat. .



No comments:

Post a Comment

Tulis Komentar Di Sini